Update 15 Maret 2021 Data Sebaran Covid-19 Desa Singorojo

  • Mar 15, 2021
  • singorojo

Dalam penentuan pelaksanaan penerapan kegiatan masyarakat di desa dilakukan dengan mempertimbangkan zonasi pengendalian wilayah hingga tingkat Rukun Tetangga ( RT ) dengan kriteria sebagai berikut:

  1. Zona hijau dengan kriteria tidak ada kasus Positif Covid-19 di satu RT, maka scenario pengendalian dilakukan dengan pemantauan kasus secara rutin dan berkala bersama/berkoordinasi dengan pihak Puskesmas;
  2. Zona kuning dengan kriteria jika terdapat 1 ( Satu ) sampai dengan 5 ( Lima ) Rumah Tangga dengan konfirmasi positif dalam 1 (satu) RT selama 7 (Hari) terakhir, maka scenario pengendalian dengan menemukan kasus suspek dan pelacakan kontak erat lalu isolasi mandiri untuk pasien positif dan kontak erat dengan pengawasan ketat;
  3. Zona oranye dengan kriteria nterdapat 6 (Enam) sampai dengan 10 (Sepeuluh) Rumah Tangga dengan kasus konfirmasi positif dalam 1 ( Satu ) RT selama 7 (Tujuh) hari terakhir, maka scenario pengendalian adalah menemukan kasus suspek dan pelacakan kontak erat, lalu melakukan isolasi mandiri untuk pasien positif dan kontak erat dengan pengawasan ketat, serta menutup rumah ibadah, tempat bermain anak dan tempat umum lainya kecuali sektor kebutuhan bahan pokok. Dalam pelaksanaanya berkoordinasi dengan Puskesmas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas.
  4. Zona merah dengan kriteria jika terdapat lebih dari 10 ( Sepuluh ) Rumah Tangga dengan kasus terkonfirmasi positif Covid-19 dalam 1 ( Satu ) RT selama 7 (Tujuh) hari terakhir, maka scenario pengendalian adalah pemberlakuan PPKM tingkat RT yang mencakup:
Berikut Daftar Infografis sebaran covid-19 berdasarkan zonasi Update 15 Maret 2021 Sumber Data Puskesmas Mayong II
JUMLAH KASUS POSITIF RT RW ZONA
0 1 1 HIJAU
0 2 1 HIJAU
0 3 1 HIJAU
0 4 1 HIJAU
0 5 1 HIJAU
0 6 1 HIJAU
0 7 1 HIJAU
0 8 1 HIJAU
0 9 1 HIJAU
0 10 1 HIJAU
0 1 2 HIJAU
0 2 2 HIJAU
0 3 2 HIJAU
0 4 2 HIJAU
0 5 2 HIJAU
0 6 2 HIJAU
0 7 2 HIJAU
0 8 2 HIJAU
0 9 2 HIJAU
0 1 3 HIJAU
0 2 3 HIJAU
0 3 3 HIJAU
0 4 3 HIJAU
0 5 3 HIJAU
0 6 3 HIJAU
0 7 3 HIJAU
0 8 3 HIJAU
0 9 3 HIJAU